BERITA CALEG

Prof. Dr Suhardiman, SE

Futuris Politik Indonesia

Pendiri dan Ketua Dewan Penasehat SOKSI ini kami juluki futuris politik Indonesia. Mantan Wakil Ketua DPA-RI (1993-1998) kelahiran Gawok (Solo), 16 Desember 1924, ini memiliki kecerdasan dan ketajaman insting (indera keenam) memprediksi perkembangan politik Indonesia masa depan.

Syaykh al-Zaytun AS Panji Gumilang

Atasi Krisis dengan Solidaritas

Syaykh al-Zaytun mengajak segenap komponen bangsa menggalang solidaritas mengatasi krisis ekonomi global saat ini. Menurutnya, umat manusia mesti kembali kepada hakekat kehidupannya yakni saling bergandeng tangan menggalang solidaritas, yang kuat menolong yang lemah.

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
:: Beranda :: Berita :: Profesi :: Politisi :: Pejabat :: Pengusaha :: Pemuka :: Selebriti :: Aneka ::
 
  B E R A N D A
 ► Majalah TI
     ►MTI Khusus
 ► Nusantara
 ► Selamat HUT
 ► Pernikahan
 ► In Memoriam
 ► Obrolan
 ► POLLING
 ► Kirim Pesan
 ► Lihat Pesan
 ► Beritahu Teman
 ► Hari Libur
 ► Search
 ► Redaksi
 ►BERITA CALEG
 ►Company Profile
 ►Organisasi
 ►Mabes TNI
BIRTHDAY, 18 Desember 2008 OBITUARI
 

Hatta Rajasa

Penganut Pluralisme Politik

Penganut pluralisme dalam politik ini berobsesi menjadi politisi negarawan yang mendahulukan kepentingan bangsa. Terlatih bekerja keras, jujur, mandiri dan bekerjasama sejak kecil. Mantan Sekjen PAN, Menristek  dan Menhub ini dipercaya kembali memimpin Sekretariat Negara dalam Kabinet Indonesia Bersatu.

Iskandar Alisjahbana (1931-2008)

Pencetus Teknopreneurship ITB

Mantan Rektor Institut Teknologi Bandung (1977-1978) dan pencetus teknopreneurship di ITB, ini meninggal dunia Selasa 16 Desember 2008 pukul 23.08 di Bandung. Bapak sistem komunikasi satelit domestik palapa kelahiran Jakarta, 20 Oktober 1931itu menderita pendarahan di bagian perutnya.
Majalah Tokoh Indonesia

 

Pencarian Google - TokohIndonesia
 

 

HAPPY BIRTHDAY

18 Des 1918 :: Silas Papare, Serui (Serui, 7 Mar 1978)

18 Des 1934 :: Yusuf Syakir, Anggota DPR/MPR
18 Des 1953 :: Hatta Radjasa, Palembang

19 Des 1948 :: Eko Sugitario, Prof, Dr, SH, CN, M.Hum

20 Des 1923 :: William Soerjadjaja, Majalengka

20 Des 1932 :: Muhammad Nazir, Dr, Padang

20 Des 1934 :: Julius Kardinal Darmaatmadja, Muntilan
20 Des 1963 :: Irwan Prayitno, Jogjakarta

21 Des 1937 :: Maruli Sitompul, Artis Film

 

TERIMA KASIH

 

 

 
   
 

 

DR. Ir. Nurdin Tampubolon (1)

Berpolitik Demi Rakyat

Pria paruh baya ini setelah sukses berbisnis, merambah ke dunia politik. Anggota MPR RI 2003-2004 ini berhasil meraih kursi Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dari Sumatera Utara periode 2004-2009. Pada Pemilu 2009, ia menjadi Caleg nomor urut 1 Partai Hanura (1) di Dapil Sumut I.

 

Dr. Muchtar Pakpahan, SH, MA

Ketua Umum Partai Buruh

Nasib kaum buruh Indonesia di mata Ketua Umum Partai Buruh Dr Muchtar Pakpahan selalu tidak jelas. Mereka menjadi objek dalam kegiatan dunia usaha. Kesejahteraan buruh sebagian besar memprihatinkan. Muchtar menjadi Caleg Partai Buruh (44) dari Dapil Sumut II nomor urut 1.

 

RM Roy Suryo (01)

Pakar Multimedia Kesohor

Siapa yang tak kenal dengan Roy Suryo. Dia pakar multimedia yang kesohor. Dengan talenta yang dimiliki, pria kelahiran Yogyakarta, 18 Juli 1968, ini begitu lancar dan gamblang mengungkap beberapa kasus foto-foto di internet. Kini, ia masuk gelanggang politik dicalonkan Partai Demokrat (31) untu DPR dari Dapil DIY nomor urut 1.

 

 
  P R E S I D E N
 ►Susilo B Yudhyn
 ►Megawati
 ►Abdr Wahid
 ►BJ Habibie
 ►Soeharto
 ►Soekarno
  W A P R E S
 ►Jusuf Kalla
 ►Hamzah Haz
 ►Megawati
 ►BJ Habibie
 ►Try Sutrisno
 ►Sudharmono
 ►Umar Wirahadiks
 ►Adam Malik
 ►Sri Sultan HB IX
 ►M Hatta
 
  B E R I T A
 ► Berita
 ► Wawancara
 ► Opini
 ► Editorial
 ► Resensi
 ► Leadership
 ►Berita 2006
 ► Redaksi
EDISI KHUSUS

 

 

PERHATIAN

Jika Anda kesulitan mengakses website ini dengan

www.tokohindonesia.com

silahkan coba dengan:

www.tokohindonesia.co.id

www.tokoh-indonesia.com

www.tokohnasional.com

www.tokohnusantara.com

www.profiltokoh.com

www.biografitokoh.com

www.beritatokoh.com

www.tokoh.net

www.e-ti.com

www.ensiklopedi.com

www.ensiklopeditokoh.com

www.direktoritokoh.com

atau

www.indonesianfamous.com


 

 

 

Ali Alatas (1932-2008)

Singa Tua Diplomat Indonesia

OBITUARI Tokoh Indonesia 11/12/2008: Ali Alatas, singa tua diplomat Indonesia yang menjabat Menteri Luar Negeri RI pada 1987-1999 dan terakhir menjabat anggota Dewan Pertimbangan Presiden (2005-2008), meninggal pada usia 76 tahun, Kamis 11 Desember 2008 pagi di Singapura.

 

Norbertus Riantiarno (Nano)

Pendiri Teater Koma

Pendiri Teater Koma (1 Maret 1977) Norbertus Riantiarno yang akrab dipanggil Nano lahir di Cirebon, 6 Juni 1949. Suami dari aktris Ratna Riantiarno ini seorang aktor, penulis, sutradara dan tokoh teater Indonesia. Nano, terpilih sebagai penerima Anugerah Teater FTI 2008.

 

Kamir Raziudin Brata

Pencetus Lubang Resapan Biopori

Melestarikan lingkungan hidup tak perlu teknologi yang sulit-sulit. Berbagi kepada yang miskin juga tidak perlu menunggu kaya. Itu falsafah Kamir Raziudin Brata yang sehari-hari mengajar mahasiswa di Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor.

 

Ridwan Saidi

Politisi dan Budayawan Betawi

Ridwan Saidi, pria kelahiran Jakarta, 2 Juli 1942, ini seorang politisi dan budaywan Betawi. Lulusan Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik (FISIP) Universitas Indonesia ini mantan Ketua Umum PB HMI, 1974-1976 dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP) periode 1977-1987.

 

Wawancara Wapres Jusuf Kalla

Kita (SBY-JK) Saling Mengisi

Bertahan Sampai 2009, Selanjutnya Terserah Partai. Dalam hal kepemimpinan, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Wakil Presiden M Jusuf Kalla, kalau dilihat dari luar, bisa digambarkan seperti antara sais dan joki. Bahkan, ada kesan, duet ini sering kali bersaing berebut pengaruh dan kekuasaan.

 

Herawati Sudoyo

Peletak Dasar Pemeriksaan DNA

Bercita-cita jadi arsitek, tapi jalan hidupnya menjadi dokter dan peneliti. dr Herawati Sudoyo, MS, PhD kelahiran Pare, 2 November 1951, dan Dosen FK-UI, ini pun telah membuat terobosan dalam ilmu pengetahuan dengan meletakkan dasar pemeriksaan DNA forensik untuk identifikasi pelaku bom bunuh diri.

 

Berita Utama MTI 39 (03)

Duel SBY-JK dan Pembelotan Menteri

Oleh Ch Robin Simanullang: Kendati berbagai kalangan terdekat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Wakil Presiden M Jusuf Kalla (JK) mengatakan bahwa duet ini cukup ideal dan saling mengisi, tapi kemungkinan keduanya bersaing pada Pilpres 2009 sangat terbuka.

 

Halim Perdana Kusuma (1922-1947)

Gugur Saat Bertugas

Seorang pahlawan Indonesia. Pria kelahiran Sampang, 18 November 1922, ini gugur di Malaysia, 14 Desember 1947 dalam usia 25 tahun saat menjalankan tugas semasa perang Indonesia-Belanda di Sumatera. Ia ditugaskan membeli perlengkapan senjata dengan pesawat terbang dari Thailand.

 

El Manik

Pria Batak Perankan Ustad

El Manik aktor film dan sinetron bernama lahir Iman Emmanuel Ginting Manik. Pria kelahiran Bahorok, Sumut, 17 November 1949, ini telah membintangi lebih 30 film selama 30-an tahun karirnya. Pria Batak ini antara lain berhasil memerankan ustad dalam film "Titian Serambut Dibelah Tujuh".

 

Wongso Suseno

Petinju Pertama Rebut Juara OPBF

Wongso Suseno, petinju profesional Indonesia pertama yang berhasil meraih gelar juara internasional. Petinju kelahiran Malang, 17 November 1945 ini merebut gelar juara OPBF kelas welter setelah menundukkan Chang Kil Lee dari Korea Selatan, 28 Juli 1975 di Istora Senayan, Jakarta.

 

Sanusi Pane (1905-1968)

Sastrawan Pujangga Baru

Sanusi Pane, sastrawan Indonesia angkatan Pujangga Baru. Pria kelahiran Muara Sipongi, Sumut, 14 November 1905, ini juga berprofesi guru, redaktur dan aktif dalam dunia pergerakan politik,  seorang nasionalis yang ikut menggagas berdirinya �Jong Bataks Bond.�  Wafat di Jakarta, 2 Januari 1968.

 

Dada Rosada

Teladan, Kunci Kepemimpinan

Kunci keberhasilan Dada Rosada, adalah keteladanan dan kesungguhan melaksanakan tugas sebagai Walikota Bandung (2003-2008). Luluasn S2 STIA LAN-RI, kelahiran Ciparay, Bandung, 29 April 1947, ini terpilih kembali mejadi Walikota Bandung 2008-2013 berpasangan dengan Ayi Vivananda.  

 

Bambang Hendarso Danuri

Polisi Tegas dan Humanis

Jakarta, 6 Desember 2008: Dalam dua bulan pertama masa jabatannya, Kepala Polri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri membuat gebrakan yang cukup menyedot perhatian publik: operasi pemberantasan preman dan menindak delapan perwira tinggi Polri.

 

Tiga Pahlawan Nasional

Natsir, Bung Tomo dan Abdul Halim

Berita Tokoh 08/11/2008: Presiden menganugerahkan gelar pahlawan nasional kepada Mayor Jenderal (Purn) Soetomo atau Bung Tomo, Dr Mohammad Natsir, dan KH Abdul Halim. Ketiga tokoh ini dinilai telah mengabdi dan berjasa secara luar biasa kepada bangsa dan negara.

 
 

Majalah TokohIndonesia 39

Siapa Capres 2009

KAPUR SIRIH: Mencari Pemimpin BERITA UTAMA: Siapa Capres 2009? Indonesia Butuh Strong Leadership = Peluang Duet Unik SBY-JK = Duel SBY-JK dan Pembelotan Menteri = Megawati Lebih Siap = Sri Sultan HB X, Capres atau Cawapres = PKS: Hidayat atau Tifatul = Peluang Terakhir Wiranto = Sutiyoso, Tiket PenumpangWAWANCARA: Kita (SBY-JK) Saling Mengisi (Wawancara Eksklusif Wapres Drs. M Jusuf Kalla)PRESTASI: Dada Rosada: Teladan, Kunci Kepemimpinan  = Baharudin H.Lisa, Keberuntungan BaselTOKOH UTAMA: Dr. Aulia Sani, Spesialis Jantung yang BersahajaGAYA HIDUP: Nikmati Hidup dengan Teh = Sehat Berkat Minum TehAPRESIASI: Bismar Siregar, Seni itu IbadahTOKOH MANCANEGARA: OBAMA Mengukir Sejarah Amerika = Mari Alkatiri PM Pertama Timor Leste = WAWANCARA MARI ALKATIRI: Pemilu Dipercepat 2009 Fretilin Yakin MenangPOLITISI: Nidalia Djohansyah, Perempuan Lebih Peka dan Responsif

Berita Utama MTI 39 (01)

Siapa Capres 2009?

Indonesia Butuh Strong Leadership. Sepuluh tahun reformasi telah membuahkan berbagai perubahan menuju kehidupan berbangsa dan bernegara yang lebih baik. Terutama perubahan di bidang politik. Tapi masih belum berhasil di bidang ekonomi (menyejahterakan rakyat).

Berita Utama MTI 39 (02)

Peluang Duet Unik SBY-JK

Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dengan Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) terlihat unik. Berbeda dengan duet Presiden � Wapres sebelumnya. Konstitusi mengamanatkan bahwa Wapres adalah pembantu Presiden. Tapi duet SBY-JK terlihat unik dengan kesan adanya pembagian kekuasaan. Masihkah duet unik ini bersatu dan berpeluang menang pada Pilpres 2009?



Berita Utama MTI 39 (07)

Peluang Terakhir Wiranto

Pilpres 2009 peluang terakhir (keempat) bagi mantan Panglima ABRI (TNI) Jenderal (Purn) Wiranto untuk menjabat Presiden atau Wakil Presiden RI. Kali ini, dia mendirikan Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) sebagai kenderaan politiknya. Sebesar apa peluangnya?








 

 

Ch Robin Simanullang

Al-Zaytun Sumber Inspirasi

Bagian Satu: Setiap kali mengunjungi Al-Zaytun, kami selalu me-nemukan inspirasi yang menjadi pencerahan dan guide to action untuk berbudaya toleransi & perdamaian. Inspirasi yang memberi jawaban, bagaimana agar setiap orang (penulis) melalui karyanya menjadi berguna bagi sesama dan rahmat bagi semesta alam.
Syaykh Dr Abdussalam Panji Gumilang

Ajaran Illahi dan Ideologi Terbuka

Syaykh al-Zaytun dalam Khutbah �Ied Al-Fithri 1429 H menegaskan bahwa nilai-nilai dasar negara Indonesia, sepenuhnya merupakan ajaran Ilahi, yang dapat berlaku untuk semua rakyat dan bangsa Indonesia. Merupakan ideologi modern, untuk masyarakat majemuk yang modern.
 
   
 

Siswono Yudo Husodo

Teruji Bersih KKN, Caleg Partai Golkar

Selama menjabat menteri (1988-1998), ia telah teruji bersih dari KKN. Mantan Ketua Umum HKTI penerima Entrepreneur Agribusiness Award 2003, ini menjadi calon wakil presiden pada Pemilu Presiden 2004. Kini, ia dicalonkan Partai Golkar (23) dari Dapil I Jawa Tengah nomor urut 1.

 

Drs HN Serta Ginting

Vokal Tapi Hargai Orang Lain

Dia anggota DPR yang tergolong vokal. Kritiknya terkadang sangat tajam, menyengat, sehingga memerahkan kuping para menteri dan pejabat yang menjadi mitra kerja Komisi IX. Tapi seperti diakuinya, semua itu dilakukan dengan tulus. Kini ia kembali dicalonkan Partai Golkar (23) dari Dapil III Sumut nomor urut 4.

 

Ade Daud Nasution

Caleg PAN dari Dapil DKI Jakarta II

Ade Daud Nasution, Anggota Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat dari Fraksi Partai Bintang Reformasi,  terbilang anggota legislatif yang vokal memperjuangkan aspirasi rakyat. Dalam Pemilu 2009, ia dicalon Partai Amanat Nasional (9) untuk DPR dari Dapil II DKI Jakarta nomor urut 4.

 

Didik Junaidi Rachbini

Inginkan PAN Partai Modern

Dalam Kongres II PAN di Semarang, April 2005, kader PAN ini maju sebagai kandidat ketua umum PAN. Pakar ekonomi yang guru besar Universitas Indonesia ini menginginkan PAN menjadi partai modern. Dalam Pemilu 2009, ia dicalonkan PAN dari Dapil Jabar VI nomor urut 1.

 

CALEG (DPR) 2009

Ade Daud Nasution, Caleg PAN

Didik J Rachbini, Caleg PAN

► Eben Ezer Naibaho, SH,

Muchtar Pakpahan

Muhaimin Iskandar

Nidalia Dj. Makki

Nurdin Tampubolon

Roy Suryo

► Suadi Marasabessy

Serta Ginting, HN

Siswono Yudo Husodo

Taufiq Effendi

Tifatul Sembiring

 

 

BERITA LAINNYA

= Polisi Tegas dan Humanis

= Pidato Kemenangan Pilpres AS

= Mundur Sebagai Hakim Konstitusi

= Peradaban Politik Masih Kumuh

= Ketua MK 2008-2011

= Wakil Ketua MK 2008-2011

= Jimly Diangkat Kembali

= Penuhi 20% Anggaran Pendidikan

= Pidato Kenegaraan Lengkap

= Akrab di Yahoo dan Google

= Magsaysay Award 2008

= Kampanye Damai dan Tertib

= Parpol dan Pemilu 2009

= Kampanye Mulai 12 Juli 2008

= Nomor Parpol Pemilu 2009

= 34 Parpol Peserta Pemilu 2009

= Megawati Ungguli SBY

= Hindari Pemimpin Pembawa Amarah

= Tidak Ada Agama Ajarkan Kekerasan

= SKB Tentang Ahmadiyah

= Penerima Kalpataru dan Adipura 2008

   

================================

================================

 

Sri Sultan Hamengku Buwono X

Siap Maju Jadi Capres

Sultan HB X menyatakan kesiapannya untuk maju sebagai calon presiden (Capres) daloam Pemilu 2009. Pernyataan itu disampaikan dalam pidato selama dua menit di forum Gelar Budaya dan Pisowanan Ageng di Alun-alun Utara Keraton Yogyakarta, Selasa (28/10/2008) dihadapan 47 raja yang mewakili 105 raja di Indonesia, di panggung kehormatan.